tutorial menggunakan aplikasi zekr
Nama : Susana pamungkasih
NIM : G000160160
Jurusan : Pendidikan Agama Islam
Kls : D
Tutorial
menggunakan aplikasi ZEKR
Zekr adalah sebuah peranti lunak al-Quran open source yang dibangun menggunakan bahasa pemrograman Java.
Zekr dapat berfungsi sebagai alat bantu untuk menelusuri dan melakukan
pencarian terhadap teks al Quran. Zekr dibuat dalam bentuk aplikasi yang
bersifat "universal","open source", dan dapat dijalankan pada berbagai platform
Berikut ini cara menggunakan aplikasi zekr
Berikut ini cara menggunakan aplikasi zekr
1.Nyalakan koomputer lalu klik start pada pojok kiri bawah
2.akan muncul tampilan seperti di bawah ini,lalu
kilik tulisan zekr
A.Tampilan utama aplikasi zekr
B.Pada aplikasi zekr terdapat 7 menu utama yaitu :
b.menu tampilan
c.menu menuju ke
d.menu audio
e.menu penanda
f.menu peralatan
C.penjelasan menu pada aplikasi zekr
1.surat-surat
al qur’an
2.Nomor surat
3.nomor ayat
4.halaman ayat/surat
5.tombol untul menuju ke surat yang kita
inginkan (Go)
6.kembali ke seperampat hizab sebelumnya
7.kembali ke ayat sebelumnya
8.pergi ke ayat selanutnya
9.pergi ke seperempat hizab setelahnya
10.keterangan surat yang di pilih
11.kolom pencariaan kata bahasa arab
12.tampilan surat yang di pilih
ü Cara
mencari surat yang di inginkan
A.memilih langsung surat yang ingin kita cari pada gambar di
atas dengan mengklik 2 kali nama surat tersebut (secara manual)
B. dengan cara menulis urutan surat,ayat dan halaman surat
yang ingin kita cari di kolom diatas (seperti yang tertera pada gambar di atas
),kemudian klik Go.
Demikian tutorial menggunakan aplikasi zekr yang dapat saya
sampaikan ,semoga bermanfaat :) silahkan mencoba













Komentar
Posting Komentar